Bripka Fariz Fahsya S.sos. Laksanakan Monitoring program MBG ( Makan Bergizi Gratis), untuk para siswa/Siswi Smpn 8 Sumedang

Sumedang ||BI Senin tanggal 14 Maret 2025 Pukul 10.00 wib s/d selesai, bertempat di Smpn 8 Sumedang, Bhabinkamtibmas Desa Mekarjaya Polsek Sumedang Utara Polres Sumedang Bripka Fariz Fahsya, S.Sos
Telah melaksanakan kegiatan Monitoring program pemerintah Makan Bergizi Gratis (MBG).

Kegiatan tersebut di hadiri oleh:
– Kepala Sekolah
– ⁠Para Wali Kelas
– ⁠Para siswa/Siswi

Tujuan Program MBG (Makan Bergizi Gratis) :
– Usaha Pemerintah untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia melalui penguatan gizi bagi anak sekolah.
– Memberdayakan UMKM dan ekonomi kerakyatan, serta mendorong pertumbuhan ekonomi.

Adapun jumlah siswa yang mendapatkan Makan Bergizi Gratis
SMPN 8 Sumedang sebanyak 330
Dengan menu yang di berikan yaitu :
– Nasi
– Ayam Krispi
– Sayur
– Semangka
– Tahu tepung bumbu

Bahwa program MBG resmi dimulai pada 24 Pebruari 2025. Implementasinya dilakukan secara bertahap hingga mencakup seluruh jenjang pendidikan.Ika

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *