H. Abdul Malik Peduli Anak Yatim Piatu

Buserindonews.com

Kabupaten Bekasi – Alhamdulillah di penghujung tahun ini berbagai di bulan Ramadhan penuh berkah sekaligus menyambut Hari Raya Idul Fitri 1445 H merupakan kegiatan yang rutin dilakukan setiap tahun oleh H.Abdul Malik. Sabtu 6/ Apr/2024

Di bulan yang penuh berkah banyak orang yang berlomba-lomba berbuat kebaikan untuk bisa membuatkan, serta mengajak masyarakat untuk saling berempati dan perduli terhadap sesama.

Menyelenggarakan pemberian satuan kepada anak yatim-piatu yang bertempat di yayasan pendidikan H. Abdul Malik perumahan telaga murni, desa telaga murni, kecamatan Cikarang Barat, kabupaten Bekasi. Memberikan satuan bagi anak yatim-piatu sebayak 635 anak.

Kegiatan ini dilakukan melalui pada 08.00 WIB, acara satuan anak yatim-piatu. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan sosial tersebut Sesama, khususnya anak yatim-piatu dan kaum dhuafa.

Mereka mendapatkan santunan masing-masing dapat sarung dan uang Rp 200 ribu untuk anak yatim-piatu diserahkan langsung H. Abdul Malik.

“Pemerintah Desa Telaga Murni, dalam rangka menyambut dan memperingati Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriyah . Semoga santunan ini dapat membantu dan bermanfaat bagi anak yatim dan piatu tersebut, meski jumlahnya tidak seberapa. Harapan saya kepada mereka (anak yatim dan piatu) supaya tetap semangat menjalani hidup, rajin sekolah agar kelak dapat mengabdi pada desa, bangsa dan negara″, pungkas H. Gandi Malik. (Red)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *