Tanah Bumbu KALSEL || buserindonews.com, Bupati Tanah Bumbu (Tanbu) H.M. Zairullah Azhar menghadiri rapat koordinasi (Rakoor) lintas sektor yang dilaksanakan oleh Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) melalui Direktorat Jenderal (Dirjen) Tata Ruang di Jakarta, (01/08/22).
Rakoor kali ini membahas rencana detail tata ruang (RDTR) kawasan perkotaan Simpang Empat Batulicin, Kabupaten Tanah Bumbu.
Bupati dalam presentasinya dihadapan Kementerian ATR/BPN mengatakan ingin menjadikan Tanah Bumbu sebagai kota metropolitan bernuansa Serambi Madinah.
Kota metropolitan adalah kota yang menjadi pusat kegiatan perdagangan, industri, dan pemerintahan.
Sedangkan serambi madinah bermakna bahwa madinah adalah daerah yang religius, aman, tentram, pertumbuhan ekonominya baik, silaturahmi terjalin bagus, dan ramai.
Sementara itu, terkait RDTR Simpang Empat-Batulicin mencakup pusat pemerintahan, pusat perdagangan dan jasa, kawasan industry serta pusat transportasi.
( Edy – BUSER INDONESIA )
Beranda
Berita Terbaru
Bupati Rakoor Jakarta inginkan Tanbu Jadi Kota Metropolitan Bernuansa Serambi Madinah
Bupati Rakoor Jakarta inginkan Tanbu Jadi Kota Metropolitan Bernuansa Serambi Madinah

Rekomendasi untuk kamu

Sumedang || buserindonews.com – Dana Desa yang dikucurkan Pemerintah Pusat ke Desa-desa bertujuan untuk membantu…

SEMARANG || buserindonews.com – Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) RI secara resmi menunjuk tiga…

Cilacap || buserindonews.com – Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PASKAS Kabupaten Cilacap menggelar kegiatan Go Gran…

Denpasar Bali || buserindonews.com — Mengawali tugas sebagai Panglima Komando Daerah Militer (Pangdam) IX/Udayana, Mayjen…

Buserindonews.com BEKASI, Buser indonesia || Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat dari Daerah Pemilihan Kabupaten Bekasi,…